Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2019

PROSES HIDUP MANUSIA

Hidup adalah Proses. Proses dari tidak ada menjadi ada, ada menjadi tidak ada, tidak bisa menjadi bisa, bisa menjadi tidak bisa. Kalau dalam proses manusia ada didunia, pastilah diawali proses pembuahan diawali pertemuan ovum dan sperma. lahir didunia...berkembang dari balita-anak2-dewasa, Ketika Dewasa mencari pasangan hidup dan Menikah, Setelah Menikah punya anak-anak, Anak-anak bertambah besar...sekolah-kuliah...kemudian menikah... Sejak saat itulah, Anak-anak mulai meninggalkan orang tua...Kedua orang tua kembali ber 2 saja...layaknya masa muda... Tahun berganti...salah satu pasangan "pergi"...dan...akhirnya kembali sendiri... Proses kehidupan yang sudah dimengerti oleh kebanyakan orang... Yang akan dijalani oleh setiap insan. Dalam setiap proses nya pasti ada masa indah. Apa yang dijalani memiliki makna tersendiri.

PLTN

Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir  ( PLTN ) adalah stasiun pembankit listrik termal di mana panas yang dihasilkan diperoleh dari satu atau lebih reactor nuklir pembangkit listrik. PLTN termasuk dalam pembangkit daya base load yang dapat bekerja dengan baik ketika daya keluarannya konstan (meskipun pembangkit boiling reactor dapat turun hingga setengah dayanya ketika malam hari). Daya yang dibangkitkan per unit pembangkit berkisar dari 40 MWe hingga 1000 MWe. PLTN dikategorikan berdasarkan jenis reaktor yang digunakan. Namun pada beberapa pembangkit yang memiliki beberapa unit reaktor yang terpisah memungkinkan untuk menggunakan jenis reaktor yang berbahan bakar seperti Uranium dan Plutonium. Reaktor nuklir   adalah suatu tempat atau perangkat yang digunakan untuk membuat, mengatur, dan menjaga kesinambungan reaksi nuklir   berantai pada laju yang tetap. Berbeda dengan   bom nuklir , yang reaksi berantainya terjadi pada orde pecahan detik dan tidak terkontrol. Reaktor nuklir

Belajar, Wherever Whenever

Belajar...pasti Identik dengan anak kecil...SD...Jaman sekolah dulu...kalo disuruh belajar susah...Ada aja alasannya... Alasan nonton TV, makan dulu, pengen ke toilet, main sama teman, main game. Mengingat hal tersebut kata Belajar seperti menjadi momok bagi anak kecil kala itu dan mungkin anak jaman sekarang. Namun setelah dewasa, belajar menjadi sebuah kebutuhan. Jika tidak belajar maka kita tidak lulus UN bagi anak kelas 3 SMP dan 3 SMA, bisa tidak lulus sidang bagi anak kuliahan, tidak dapat ilmu, tidak dapat menyelesaikan permasalahan. Belajar disini bermakna luas tidak hanya belajar di bangku sekolah / kuliah, tetapi belajar dimana saja dan kapan saja. Belajar tidak hanya ilmu agama, matematika, fisika, kimia, biologi, mesin, elektrik, geologi, geografi. Tetapi belajar tentang kehidupan dan mempraktekan ilmu. Belajar tidak hanya ilmu eksak/ ilmu pasti tetapi belajar etika, norma yang berlaku, budaya, imajinasi. Belajar dapat dilakukan didalam ruangan maupun diluar ruangan

AYO MAKAN KE WARTEG

Sebuah tempat makan yang menjadi incaran banyak orang. Siapa yang tidak tau tempat ini. Warung Tegal atau disingkat WARTEG. Identik tempat makan yang murah meriah dan kenyang. Asal usulnya bisa dibaca di link berikut. Warteg buat saya adalah alternatif tempat makan. Baik dari segi makanan ( yang banyak variasi )   dan murah dikantong, tentunya menyehatkan ( banyak sayur ). Tempat makan yang Identik dengan Jawa Ngapaknya... Senangnya di Warteg adalah variasi makanan yang banyak, dari sayur ( digoreng, oseng, rebusan ), gorengan ( tempe, tahu, telor, ayam, lele, ikan lainnya, ati ampela, dll ), baceman / semur juga ada. Apalagi kalo warteg baru buka jam 9 -10 masakan masih hangat dan variasi banyak. Biasanya Sabtu, Minggu saya langsung makan di warteg sekitar jam itu. Selain itu warteg juga menyediakan banyak minuman tidak hanya dimonopoli es teh dan es jeruk tetapi ada minuman berwarna, kopi, variasi jus buah dan soda yang bisa di ambil di kulkas. Makan di Warteg dengan m

ANGKRINGAN

Angkringan, Identik dengan kuliner khas Jawa ( Jawa Tengah dan Yogyakarta ). Memiliki nama lain seperti HIK ( Hidangan Istimewa Klaten   ) dan Nasi Kucing. Kenapa bisa dinamai Angkringan? Konon katanya tempat ini biasa buat nangkring kaki di kursi kayu. Maklum makan disini kan suasana santai bukan resmi jadi kakinya bisa nangkring dikursi sambil makan. Kenapa bisa dinamai HIK? Pernah melihat acara Tau Gak Sih di Trans 7, kalau HIK itu berasal dari Klaten di Kec. Cawas.   Berikut link yang menceritakan asal muasal HIK. Kenapa bisa dinamai Nasi Kucing? Karena bentuknya hanya sekepal tangan manusia dewasa. Yang konon katanya cukup untuk makan kucing. Diatas merupakan singkat cerita dari nama angkringan/HIK/Nasi Kucing. Cukup Unik kan? Dari nama saja... Untuk isi nya banyak sekali yang disajikan di angkringan diantaranya : 1.       Nasi Nasi yang disajikan dibungkus dengan daun pisang/kertas minyak/kertas Koran/daun jati . Beberapa nasi yang pernah saya temui di angk

KAMU MIRIP...

Gambar1. Mirip Public Figure Pernahkah kalian dengar kalimat tersebut? Ketika berada pada suatu tempat ( Baik di SMA, Kuliah, tempat kerja atau ketemu dengan orang baru ). Kita dimiripkan dengan public figure atau seseorang yang pernah mereka temui. Kamu mirip dengan... Dari mukanya, dari belakang, dari samping, dari kacamata, dari gesturenya, cara bicaranya dan lain-lain... Bagi saya hal tersebut hamper ditemui ditempat baru... DImiripkan dengan public figure ternama di Indonesia atau patner atau orang disekitar tempat kita. Orang memiliki kemiripan Karena bentuk tulang kepala, bentuk wajah, hidung, kacamata, dan fisik lainnya. Kemiripan tersebut dari banyak factor tapi memang lebih kearah fisik. Berikut beberapa Orang   public figure yang pernah dimiripkan dengan saya dari mulai SMA – sekarang, diantaranya : 1.        Ebiet G Ade Musisi senior era 80-90an dengan lirik Lagu “ Perjalanan ini terasa sangat menyedihkan....” dan “ Du...du...du...du...” image lagu dari