Langsung ke konten utama

Postingan

WFH ( WORKOUT FROM HOME ) Chapter 2

  Sekarang orang – orang sudah mengethaui kepanjangan dari WFH, dan masa WFH pun diperpanjang. Sampai Agustus 2020 ini bahkan ada yang proses WFH sampai batas waktu yang tidak ditentukan. Bosen? Pasti ada yang sudah bosen dengan kondisi seperti ini. Namun ada orang yang g bosen, karena punya banyak aktifitas yang bisa dikerjakan di rumah. Memaknai WFH tidak hanya Work From Home saja. Tetapi mereka menggunakan dan memaknai dengan berbagai aktifitas. Untuk saya WFH, tidak spesifik pada singkatan yang sebenarnya yaitu Work From Home. Menurut saya dan saya sudah lakukan, WFH ada beberapa istilah lain, diantaranya : 1.        Workout From Home Beberapa orang yang sudah biasa dengan olahraga pasti tau kan istilah ini. Bagi yang belum tau atau familiar dengan istilah workout, mari sama – sama melakukan. Untuk workout itu istilah lain dari olahraga / latihan / training. Jika katanya dipisah work out, beda istilah. Untuk lebih memahami kamu bisa baca di link berikut https://www.kampun
Postingan terbaru

Menyikapi COVID – 19 ???

Jika saat ini ALLAH memberikan cobaan, kita terus tetap berusaha sabar menghadapi, melakukan tindakan pencegahan,perbaikan. Himbauan,cara2 menghadapai cobaan Covid19 sudah banyak disebarluaskan dari media baik cetak maupun elektronik via media informasi iklan, selebaran, leaflet, spanduk, baliho, banner. Pencegahan baik dari Pemerintah maupuan individu dilakukan untuk mengurangi penyebarannya. Sebuah pepatah lebih baik mencegah daripada mengobati. Dari kejadian ini, pasti banyak ilmuan2 dunia, peneliti, perusahaan medis berusaha melakukan penelitian terkait virus ini dan berusaha mencari solusi penanganan penyembuhan, pencegahan baik vaksin, maupun obat2an. Ada yang sudah mendeklarasikan menemukan vaksin untuk Covid19 dari Amerika. Semoga saja itu dapat mengatasi dan disusul ilmuan lain semoga memberikan solusi. Saya meyakini setiap usaha tidak akan mengkhianati hasil dan setiap kesulitan pasti ada jalan keluar. Seperti yang tercantum dalam Al Qur'an,yaitu ; Dalam

WFH ( Chapter 1 )

        Satu akronim yang sering kita dengarkan dan digencarkan di media cetak maupun elektronik ( di TV, radio, poster, Leaflet, banner, spanduk, baliho, iklan layanan masyarakat, himbauan, peringatan pemerintah pusat hingga ke RT, grup social media mengenalkan, memberitahukan, menjelaskan dengan rinci dan mudah dimengerti oleh masyarakat awampun dilakukan ). Sekitar 10 Maret 2020 dan seterusnya, dengan Berkembangnya Wabah COVID-19. Virus yang mengancam dunia, yang berawal muncul di Wuhan, Cina. Mulai Januari – Awal Maret 2020 sudah menyebar keseluruh dunia, termasuk negara kita Indonesia.  Gambar 1. Persebaran Covid – 19 di Dunia per 22 Maret 20120 Grafik 1. Perkembangan Covid – 19 di Indonesia per 21 Maret 20120               Total kasus virus corona di Indonesia kian bertambah menjadi 450 kasus pada Sabtu (21/3). Jika dibandingkan dengan hari sebelumnya, terjadi penambahan kasus baru sebanyak 81 kasus. Adapun, 20 orang di antaranya telah di

TANDING, YANG SEBANDING

Paham kah dengan Judul diatas? Saya yakin memahami. Ketika akan bertanding pasti ada pengelompokan. Misal : ada beberapa factor ketika akan dipertandingankan seperti : 1. Kelompok Umur 2. Kelompok Berat badan 3. Kemampuan atau Skill 4. Jenis kelamin Mari kita bahas perpoin diatas. 1. Kelompok Umur Silahkan tengok pertandingan atau perlombaan seperti Pekan Olahraga Pelajar, Badminton, Lomba Pencak Silat, Basket, taekwondo, karate, judo, lomba menyanyi, seni tari. Diantara pertandingan atau lomba yang sudah disebutkan ada kategori berdasarkan hal diatas. Kelompok umur ( KU ) 12 th akan ditandingkan dengan seumurannya. Misal: Sepkbola KU U-12 maka akan dipertandingkan anak-anak yang dibawah umur 12 th dan biasanya selisih 2 th di setiap KU.  1. U-10,  2. U-12,  3. U-14.  Ketika akan naik tingkat, maka umurnya harus menyesuaikan. Bahkan didunia olahraga sering terjadi pencurian umur. Maksudnya, umurnya dimudakan aagar bisa bertanding di umur dibawah

BECIK KETITIK OLO KETORO

Salah satu peribahasa Jawa yang sangat popular. Arti kata per kata dari ungkapan ini adalah: becik (kebaikan), ketitik (ketahuan), ala (kejelekan), dan ketara (terlihat atau tampak). Jika digabungkan, maka setiap kebaikan akan ketahuan dan setiap keburukan pasti akan terlihat. Setiap manusaia pasti akan berbuat baik dan buruk. Segala bentuk itu pasti akan terlihat seiring proses berjalannya waktu dan orang – orang pun pasti akan mengetahuinya. Peribahasa Jawa ini jika di Indonesia kan hamper sama seperti, Orang menyimpan bangkai pasti akan tercium juga. Jika di liat kenyataan, jika kita dirumah, ada bangkai tikus di dalam eternity rumah. Ketika sudah lama, pastai baunya kecium oleh orang penghuni rumah.Di ibaratkan seperti itu. Dalam kehidupan nyata, baik di masyarakat, pekerjaan kita sering menemui orang suka berbohong, mencuri, melakukan tidakan KKN, penggelapan, terima suap/ meminta pungli, menjatuhkan seseorang dengan mulut manis dan skenarionya agar bisa mendapatkan posisi/

DE JAVU KAH ???

De Javu… Mungkin banyak orang yang sudah pernah mendengar kata itu, ada juga yang belum pernah. Sebelum bercerita lebih banyak, maka kita harus mengetahui arti kata de javu. Kata deja vu diambil dari bahasa Perancis, secara harfiah deja vu artinya “pernah dilihat”. Jadi, arti deja vu adalah suatu perasaan ketika seseorang mengalami sesuatu yang pernah terjadi sebelumnya. Sebagian orang mengasosiasikan deja vu dengan gangguan pada otak sedangkan lainnya menghubungkan deja vu dengan kehidupan lain di masa lalu. Istilah Deja vu pertama kali diperkenalkan oleh Emile Boirac yang merupakan seorang peneliti di bidang psikologi berkebangsaan Perancis. Biasanya mereka yang mengalami deja vu mengklaim telah melihat sesuatu dalam mimpi mereka atau sangat yakin telah melihat itu beberapa waktu yang lalu.             Saya yakin, hampir setiap orang pernah merasakan hal seperti de javu. Hanya saja tidak tau namanya kalau itu de javu. Atau mungkin pernah melakukan dan berada pada lokasi yang sa

PECEL LELE

Gambar 1. Bandeng Goreng I ndonesia…Negara yang banyak kuliner nya salah satu kuliner yang selalu ada di kota manapun dan buka di pagi, siang, sore dan malam pun buka tak lain dan tak bukan adalah Pecel Lele…atau banyak yang menyebutnya Lamongan. Asal usul dinamakan lamongan bisa di klik di link berikut. Gambar 2. Lele Goreng Banyak menu yang ditawarkan di Pecel lele pastinya berbahan lele dan menu lainnya diantaranya : 1.       Nila, 2.       Bandeng, 3.       Ayam, 4.       Bebek Semua bisa diolah dengan digoreng dan dibakar. Melihat menu tersebut saya yakin kita pernah makan. Terutama jika kita pernah berstatus sebagai mahasiswa atau pekerja perantauan di salah satu kota besar, seperti Jogja, Semarang, Solo, Malang, Surabaya, Jakarta, Bandung, Makassar, Banjarmasin dan kota lainnya. Tempat ini merupakan salah satu tempat WAJIB di malam hari sebagai pengganjal perut. Harga yang bisa dirogoh oleh mahasiswa dan masuk semua kalangan. Selain itu juga ada tempa